Jumat, April 19, 2024

Metode Bercinta yang Bikin Jatuh Cinta

illustrasi
illustrasi

kupasbengkulu.com – Pasangan yang sudah lama menikah terkadang menjadi tidak seromantis saat pengantin baru. Gairah untuk bercinta pun mulai turun. Entah karena lelah setelah bekerja seharian atau bosan dengan gaya bercinta yang monoton. Ada baik nya cara foreplay ini dicoba untuk mengusik gairah yang sudah lama terpendam.

Setiap perempuan memilki spot area sensitif masing-masing, dan rangsangan pada area sensitif tersebut menimbulkan respon kimiawi tubuh. Area spot yang cukup mudah dijamah untuk foreplay adalah disekitar aerola dan puting payudara.

Hisapan pada puting payudara saat foreplay menimbulkan reaksi kimiawi, yaitu keluarnya hormon oksistosin yang berefek meningkatkan rasa keterikatan secara emosional.

Saat hormon ini dikeluarkan dari kelenjar hipothalamus, ada ikatan emosional yang terangsang, menjadi lebih berkasih sayang diantara kedua nya. Hal ini pun dapat terjadi saat ibu menyusui anaknya. Terjadi ikatan emosional antara ibu dan anak karena hormon oksitosin memberikan efek timbulnya rasa sayang. Jadi bagi anda yang mulai merasakan turunnya gairah dan rasa ingin berkasih sayang dengan pasangan anda, foreplay ini bisa anda coba.

Bercinta dengan penuh kelembutan kasih sayang merupakan tolok ukur penting bagi kepuasan pasangan suami istri.

Tari Nasawida, Sarjana Ilmu Kedoteran Universitas Bengkulu

Related

Penyanyi Asal Indonesia Berhasil Luluhkan Empat Juri Americans Got Talent

Kupas News – Kisah seorang penyanyi penyandang disabilitas asal...

Peran Perempuan dalam Memerangi Radikalisme dan Terorisme

Kupas News, Bengkulu - Peran perempuan sangat besar dalam menangkal...

Telkomsel Orbit Solusi Internet Murah, Bisa Dibawa Kemana Saja

Kupas News – Telkomsel Orbit merupakan layanan broadband rumah...

Sukses di Otomotif, Tesla Akan Meluncurkan Smartphone Super Canggih

Kupas News – Beredar kabar, Tesla ingin melebarkan sayap...