Selasa, April 16, 2024

Police Goes To School, Tekankan Etika Murid

 

img-20161031-wa0004Seluma, kupasbengkulu.com – Untuk menjalankan program profesional modren dan terpercaya (Promoter) jajaran Polres seluma melaksanakan kunjungan kesetiap sekolah dengan moto “police Goes To School senin (31/10/2016).

Kapolres Seluma AKBP Raden Tri Wahyu Budiyanto menjadi Inspektur Upacara di SMA 1 Seluma, Waka Polres Kompol Gunar Rahadianto menjadi Inspektur Upacara di SMA 3 Seluma dan Kabag Ops Kompol Sugeng HP menjadi Inspektur Upacara di SMK 1 Seluma.

“Menjalankan program promoter untuk menekankan etika murid kepada orang tua dan guru,”kata Kabag Ops Polres Seluma Kompol Sugeng HP.

Selain itu juga, untuk mengantisifasi narkoba, teta tertib berlalu lintas dan kenakalan remaja serta pengarahan tentang penerimaan Polri dan TNI.

“Selain itu untuk mendekatkan polisi pada masyarakat,”ujarnya.

Dalam kegiatan ini Kapolres juga didampingi oleh Dandim 0425 Seluma Letkol Inf Arief Budiarto, Waka Polres didampingi Kasdim Mayor Inf Usman, Kabag Ops didampingi Danramil Tais kapten Inf Siswan Afandi.(Sep)

Related

Rombongan Gubernur Rohidin Laksanakan Sholat Idhul Adha di Alun-alun Kota Tais

Kupas News, Seluma - Gubernur Rohidin Mersyah beserta istri...

PT. FBA Masih Beroperasi, Ibu-ibu di Seluma Kembali Melakukan Aksi

Kupas News, Seluma – Sudah tak terhitung berapa jumlah...

Pengedar Samcodin di Seluma Ditangkap Polisi

Kupas News, Seluma - Tim Unit Tipidter Sat Reskrim...

Polisi Beberkan Kronologi Kasus Kakak Bunuh Adik di Seluma

Kupas News, Seluma – Setelah sebelumnya Tim Gabungan Satreskrim...

Tak Terima Ditegur, Pemuda Semidang Alas Maras Aniaya Tetangga

Kupas News, Seluma - Satuan Unit Reskrim Polsek Semidang Alas...